Toko Buku Online Terlengkap

tentang sejarah ac milan dan bayern munich yang menjadi juara di tanggal yang sama

Written By Syams12 on Jumat, 30 Maret 2012 | 22.31

tanggal 28 mei menjadi hari bersejarah bagi dua klub sepak bola ternama eropa.
pada 1969 ac milan menjadi juara ke 14 european cup (atau yang kita kenal sekarang sebagai liga champions) selang enam tahun kemudian, pada tanggal yang sama giliran bayern munich menjadi juara.


final tahun 1969 di madrid, spanyol, pasukan milan yang dipimpin legenda sepak bola italia,
gianni rivera, menundukkan ajak amsterdam dengan skor telak 4 - 1. padahal ajak diperkuat maestro johan cruijff serta ditukangi manajer rinus michels.

sementara di stadion parc de princes, paris prancis, tahun 1979, bayern menghentikan perlawanan leeds united dengan skor 2 - 0. meski diperkuat sejumlah pemain kunci, jerman barat yang baru memenangkan piala dunia setahun sebelumnya, seperti franz beckenbauer, gerd muller, uli hoeness dan sepp maie, bayern menang beruntung karena pertarungan lebih banyak didominasi leeeds.

0 komentar:

Posting Komentar